Pemeliharaan Disiplin Anggota, Kapolsek Jatiluhur Lakukan Gaktibplin

    Pemeliharaan Disiplin Anggota, Kapolsek Jatiluhur Lakukan Gaktibplin

    PURWAKARTA – Kapolsek Jatiluhur Polres Purwakarta Kompol A. Abdul Kodir, S. Ag didampingi Ps. Panit Provost Bripka Herman Suhermanto, S.H melaksanakan Operasi Penegakkan penertiban dan disiplin (Gaktibplin) kepada anggota.

    Operasi Gaktibplin dilaksanakan untuk memastikan kelengkapan anggota sebelum melaksanakan tugas di lapangan mengecek kelengkapan barang inventaris Polsek Jatiluhur yaitu senjata beserta amunisiya, bertempat di Mapolsek Jatiluhur. Senin, (12/08/2024)

    Dalam kegiatan tersebut Provos Polsek Jatiluhur melakukan pengecekan dari mulai kelengkapan administrasi personel, sikap tampang dan pengecekan kelengkapan surat surat kendaraan.

    Kapolres Purwakarta AKBP Lilik Ardhiansyah melalui Kapolsek Jatiluhur Kompol A. Abdul Kodir, S. Ag"mengatakan, kegiatan gaktibplin tersebut merupakan kegiatan rutin sebagai pengawasan internal guna memastikan kelengkapan dan disiplin anggota, "

    "Kegiatan ini juga untuk mencegah terjadinya pelanggaran yang dilakukan anggota Polri, " Ucapnya

    Polres Purwakarta

    Polres Purwakarta

    Artikel Sebelumnya

    Binluh Security Untuk Tingkatkan Keamanan...

    Artikel Berikutnya

    Sigap, Bhabinkamtibmas Polres Purwakarta...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pemerhati Kepolisian Berikan Apresiasi Kepada Polda NTB atas Penanganan Kasus Pencabulan
    Hendri Kampai: Bangun Ketahanan Pangan Nasional, Indonesia Harus Puasa Impor Produk Pertanian dan Peternakan

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll